Reksa Dana Indeks dan Pendapatan Tetap Pilihan Aman Diversifikasi

Kinerja pasar saham dan obligasi yang membaik dalam sepekan terakhir membuka peluang kebangkitan reksa dana saham dan pendapatan tetap.

Bisnis.com, JAKARTA – Performa indeks harga saham gabungan (IHSG) yang kembali ke atas level 7.000 membuka harapan bagi reksa dana dengan underlying asset saham. Namun, investor disarankan tetap melakukan diversifikasi portofolio ke reksa dana dengan aset dasar obligasi dan pasar uang untuk meminimalisir guncangan volatilitas di pasar.

Berdasarkan data Bloomberg pada Rabu (3/8/2022), IHSG terpantau menguat 0,42 persen menjadi 7.017 pada pukul 14.00. Dalam sepekan terakhir, indeks komposit terangkat 1,78 persen dengan kapitalisasi pasar Rp9.229,06 triliun.

Konten Premium Terbaru