Perubahan Komposisi Pemegang Saham Terbesar ESSA Jelang Bagi Dividen Perdana, Wajah Lama Muncul?

Perubahan komposisi terjadi di jajaran pemegang saham terbesar Surya Esa Perkasa (ESSA) menjelang momen pembagian dividen tunai tahun buku 2021.

Bisnis.com, JAKARTA — Komposisi pemegang saham terbesar PT Surya Essa Perkasa Tbk. (ESSA) berubah menjelang jadwal pembayaran dividen tunai perseroan untuk kinerja tahun buku 2021.

Surya Esa Perkasa telah menggelar rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) untuk kinerja tahun buku 2021 pada 7 Juni 2022. Hasilnya, para pemegang saham merestui pembagian dividen tunai total senilai Rp78,3 miliar.

Konten Premium Terbaru