Adu Kuat Kokok JPFA vs CPIN Jelang Ramadan

Kinerja keuangan Charoen Pokphand Indonesia (CPIN) digadang-gadang akan berubah haluan pada kuartal IV/2021. Mampukah sahamnya berkokok kencang bersama emiten unggas lain seperti Japfa Comfeed Indonesia (JPFA)?

Bisnis.com, JAKARTA — Dua emiten perunggasan, PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk. (CPIN) dan PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk. (JPFA), menjadi perhatian pelaku pasar memasuki periode Ramadan dan Lebaran 2022.

Emiten perunggasan menjadi salah satu sektor yang menjadi perbincangan hangat di kalangan investor memasuki periode Ramadan 2022. Pasalnya, permintaan terhadap produk-produk perunggasan biasanya meningkat hingga Lebaran setiap tahunnya.

Konten Premium Terbaru