Historia Bisnis: Pemerintah Incar 51 Persen Saham BUMI Selesaikan BLBI

Nirwan Dermawan Bakrie menandatangani perjanjian Penyelesaian Kewajiban Pemegang Saham dan Pengakuan Utang (PKPS-APU) pada 15 November 2000 dengan jumlah utang Rp3,59 triliun.

Bisnis.com, JAKARTA  - Pemerintah melalui Badan Penyehatan Perbankan Nasional -yang kemudian hari bersalin nama menjadi Perusahaan Pengelola Aset (PPA)- mengincar PT Bumi Resources Tbk (BUMI) milik Nirwan Dermawan Bakrie untuk menyelesaikan permasalahan Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). 

Target BPPN mengincar BUMI untuk menyelesaikan tunggakan Bank Nusa Nasional menjadi laporan Bisnis Indonesia edisi 29 September 2003. Kala itu, koran ini menurunkan tajuk 'BPPN Siap Eksekusi Jaminan 51% Saham Bumi Resources'. 

Konten Premium Terbaru