Saham-saham Dekapan Asabri, Setelah Bank Neo (BBYB) ke Akulaku

Setelah berhasil mendivestasi BBYB dengan posisi untung, ASABRI masih memiliki 18 saham lain dengan kepemilikan di atas 5 persen dan siap dilepas ke pasar modal.

Bisnis.com, JAKARTA - Keputusan PT Asabri (Persero) keluar dari PT Bank Neo Commerce Tbk. (BBYB) telah menarik perhatian investor. 

Seperti diberitakan Bisnis.com, nama Asabri otomatis hilang dari pelaporan setelah kepemilikannya di BBYB menyusut di bawah 5 persen per 12 Agustus 2021. Sedangkan per 19 Agustus saham perusahaan asuransi disebutkan tinggal 0,5 persen. 

Konten Premium Terbaru