Proyeksi Kinerja Emiten Emas di Tengah Sentimen Tapering Off The Fed

Kebijakan tapering off yang diambil The Fed diperkirakan berpengaruh terhadap pergerakan harga emas. Bagaimana dampaknya ke kinerja dan saham emiten emas Indonesia?

Bisnis.com, JAKARTA — Sempat bangkit sejak terpuruk pada pertengahan bulan dan melampaui posisi US$1.800 dolar per troy ounce pada pekan lalu, harga emas kembali terkoreksi pada permulaan perdagangan pekan ini.

Data Bloomberg menunjukkan bahwa banderol emas global untuk harga di pasar spot maupun Comex kompak parkir di bawah level US$1.800 per troy ounce. Tepatnya, sebesar US$1.791 per troy ounce pada perdagangan, Senin (25/8/2021).

Konten Premium Terbaru