Emiten Konglomerat & Saham Ratusan Perak Tebar Dividen Rp5,6 Triliun Tutup Juli 2021

Sederet emiten akan melakukan pembayaran dividen tunai dengan total Rp5,6 triliun pada dua sesi terakhir perdagangan saham Juli 2021.

Bisnis.com, JAKARTA — Sebanyak enam emiten akan memasuki jadwal pembayaran dividen tunai atas kinerja periode 2020 pada dua sesi terakhir perdagangan saham Juli 2021.

Memasuki akhir Juli 2021, musim pembagian dividen emiten masih berlangsung. Usai menggelar rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) beberapa waktu lalu, sejumlah emiten memutuskan untuk membagian sebagian keuntungan periode tahun buku 2020 kepada para pemegang saham.

Konten Premium Terbaru