ARTO, EMTK & DCII Wajah Baru Big Caps Penopang IHSG, Siapa Menyusul?

Ada nama DCI Indonesia (DCII), Elang Mahkota (EMTK), dan Bank Jago (ARTO) dalam daftar perusahaan paling mahal di Bursa Efek Indonesia. 

Bisnis.com, JAKARTA - Data Bursa Efek Indonesia mencatat tiga wajah baru makin kokoh jajaran 10 besar big caps atau emiten dengan kapitalisasi terbesar. Emiten raksasa ini seluruhnya telah memiliki kapitalisasi di atas Rp100 triliun. 

Market capitalization (market cap) adalah nilai perusahaan di Bursa Efek Indonesia. Nilai ini didapat dari harga pasar dikalikan dengan saham yang dicatatkan di BEI. Nilai yang market cap berfluktuasi sesuai pergerakan harga saham. Sedangkan big caps adalah emiten dengan kapitalisasi terbesar. Di Bursa Efek Indonesia emiten ini biasanya memiliki kapitalisasi di atas Rp100 triliun.  

Konten Premium Terbaru