Minim Dampak Momentum Lebaran terhadap Saham Emiten Ritel

Meskipun kinerja peritel modern pada Lebaran kali ini diklaim lebih baik, tidak demikian adanya dengan pergerakan saham di lantai bursa. Emiten ritel mana yang boncos dan mana yang cuan?

Bisnis.com, JAKARTA — Sepanjang libur Lebaran, sektor ritel modern mendapat embusan angin segar. Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) memperkirakan momen Ramadan dan Lebaran 2021 mengerek omzet perusahaan-perusahaan ritel antara 25-30 persen jika dibandingkan tahun lalu.

“Indikasi kami lihat ada peningkatan signifikan. Kami perkirakan naik di kisaran 25-30 persen,” kata Ketua Umum Aprindo Roy Mandey, Minggu (16/5/2021).

Konten Premium Terbaru