Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Catatan Arus Kas Waskita (WSKT) 5 Tahun & Rancangan Kerek Kinerja
Lihat Foto
Premium

Catatan Arus Kas Waskita (WSKT) 5 Tahun & Rancangan Kerek Kinerja

Surplus kas bersih yang diperoleh dari aktivitas operasi PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) menjadi yang terbesar dibandingkan dengan emiten BUMN karya lain yang telah merilis kinerja 2020.
Dwi Nicken Tari & M. Nurhadi Pratomo
Dwi Nicken Tari & M. Nurhadi Pratomo - Bisnis.com
26 Maret 2021 | 13:59 WIB

Bisnis.com, JAKARTA — PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) mempertahankan arus kas dari aktivitas operasi tetap surplus pada 2020 meski kinerja tidak luput dari imbas penyebaran pandemi Covid-19.

Untuk periode 2020, emiten berkode saham WSKT itu membukukan pendapatan senilai Rp16,2 triliun. Realisasi itu turun 48,37% dibandingkan dengan pendapatan usaha pada 2019 yang tercatat sebesar Rp31,38 triliun.

Sejalan dengan penurunan pendapatan, WSKT membukukan rugi bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Rp7,37 triliun pada 2020. Posisi itu berbalik dari laba bersih Rp938,14 miliar periode 2019.

banner premium

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 3 artikel konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top