Ada Bank Syariah Indonesia (BRIS), Kawasan Industri Halal Makin Prospek?

Kawasan industri halal yang sudah ditetapkan secara resmi dioperasikan oleh dua emiten yakni anak usaha PT Modernland Realty Tbk. (MDLN) serta PT Makmur Berkah Amanda Tbk. (AMAN).

Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah menjanjikan dukungan bagi kawasan industri termasuk kawasan industri halal. Kehadiran Bank Syariah Indonesia (BRIS) menjadi nilai tambah.

Direktur Jenderal Ketahanan, Perwilayahan dan Akses Industri Internasional Kementerian Perindustrian (KPAII Kemenperin) Eko S.A. Cahyanto menyebutkan saat ini Indonesia ingin menangkap peluang dari perusahaan multinasional yang mencari basis produksi baru atau merelokasi bisnis yang sudah mereka miliki. 

Konten Premium Terbaru