Dua Emiten Lo Kheng Hong hingga BUMN Racik Global Bond US$3,64 Miliar

Emiten koleksi Lo Kheng Hong hingga BUMN merancang penggalangan dana melalui instrumen surat utang global berdenominasi dolar Amerika Serikat.

Bisnis.com, JAKARTA — Pasokan obligasi global atau global bond dari penerbit asal Indonesia digadang-gadang akan meningkat pada 2021 seiring dengan tingginya kebutuhan pendanaan serta permintaan.

Berdasarkan data yang dihimpun Bisnis, ada setidaknya lima emiten yang menyatakan rencananya untuk menerbitkan obligasi global dengan total senilai US$1,64 miliar. Selain itu, laporan Bloomberg menyebut PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) juga akan melakukan emisi global bond US$1 miliar — US$2 miliar pada tahun ini.

Konten Premium Terbaru