Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Zico Trust Kuasai Taksi Ekspress (TAXI)
Lihat Foto
Premium

Zico Trust Kuasai Taksi Ekspress (TAXI)

Bos Grup Rajawali, Peter Sondakh adalah pendiri Taksi Ekspres (TAXI) melalui Rajawali Corpora. Forbes menempatkan crazy rich Surabaya itu sebagai orang terkaya ke-18 di Indonesia pada 2020. Namun pada awal 2021 ini, saham sang taipan di TAXI terus menciut akibat pembayaran utang dengan saham.
Anggara Pernando
Anggara Pernando - Bisnis.com
21 Januari 2021 | 22:39 WIB

Bisnis.com, JAKARTA - Perusahaan investasi asal Singapura, Zico Trust Ltd meningkatkan kepemilikan pada PT Express Transindo Utama Tbk (TAXI) seiring dilakukan penambahan modal tanpa memberikan hak memesan efek terlebih dahulu (PMTHMETD) atau private placement.

Zico Trust tercatat menambah kepemilikan sebanyak 1,15 miliar lembar saham. Dengan peningkatan ini maka firma investasi ini menjadi pemegang saham terbesar dalam perusahaan taksi itu dengan kepemilikan 22,39 persen atau menjadi memiliki 2,28 miliar saham. Dalam laman webnya, firma ini menyebutkan melayani transaksi keuangan dan aksi korporasi yang berfokus di Asia Tenggara. 

Selain Zico Trust, pemegang saham eksisting lain yang mengalami peningkatan kepemilikan adalah bank investasi global bermarkas di Singapura, UOB Kay Hian Pte. Ltd. Perusahaan investasi itu tercatat meningkatkan jumlah saham sebesar 948,14 juta lembar sehingga menjadi 1,76 miliar lembar.

banner premium

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 3 artikel konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top