Resep Kalbe (KLBF) Tetap Bugar Saat Saham Farmasi ARB Berjemaah

Prospek kinerja saham PT Kalbe Farma Tbk. (KLBF) masih cerah ditopang neraca keuangan yang kuat serta pengembangan produk terkait Covid-19.

Bisnis.com, JAKARTA — PT Kalbe Farma Tbk. (KLBF) menjadi satu-satunya emiten farmasi yang mampu mencetak kenaikan harga saham saat yang lainnya terkoreksi hingga menyentuh batas auto reject bawah (ARB) pada Senin (18/1/2021).

Berdasarkan data Bloomberg, saham KLBF menguat 0,91 persen ke level Rp1.660 akhir sesi Senin (18/1/2021). Kenaikan itu terjadi saat mayoritas emiten farmasi tertekan hingga menyentuh batas ARB.

Konten Premium Terbaru