Prospek Muram Dolar AS di 2021

Pergerakan nilai tukar dolar AS terhadap sejumlah mata uang dunia akhir-akhir ini terus melemah. Kondisi ini akan memberikan tantangan tersendiri bagi para investor mata uang. Lalu bagaimana prospek kinerja dolar AS pada tahun depan?

Bisnis.com, JAKARTA – Investasi dalam bentuk mata uang asing diprediksi sejumlah kalangan masih akan menarik pada tahun depan. Kendati demikian, beberapa indikasi pasar dan juga strategi untuk meresposnya tetap perlu disiapkan.  

Adapun, indeks dolar Amerika Serikat (USD) diproyeksikan masih memiliki potensi pelemahan hingga 2021. Kondisi tersebut dinilai dapat dimanfaatkan bagi negara berkembang untuk pulih setelah krisis pandemi virus corona atau Covid-19.

Konten Premium Terbaru