Wow, Bursa Ramai IPO, Berapa Total Emisinya Ya?

Setiap semester I, pasar modal kerap kebanjiran emiten baru. Di tengah pandemi Covid-19 tahun ini pun, sejumlah emiten berduyun-duyun melaksanakan IPO di Bursa Efek Indonesia. Berapa kira-kira total emisi atau raihan dananya ya?

Bisnis.com, JAKARTA— Data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat tren IPO pada semester I sejak 2015. Dari data tersebut ternyata dana paling besar tak dikumpulkan pada semester I/2020. Kira-kira kapan ya periode semesteran yang bisa mengumpulkan dana terbesar dan terbanyak?

Berdasarkan catatan data OJK, sepanjang tahun ini hingga akhir Juni 2020, dana yang dikumpulkan melalui penawaran saham perdana (initial public offering/IPO) mencapai Rp3,01 triliun dari 25 emiten baru.

Konten Premium Terbaru