Ambisi Edward, Lepasnya Astra, dan Kejatuhan William Soeryadjaya

Pertama kalinya dalam sejarah, 14 Desember 1992, pemerintah memberedel bank umum swasta, yaitu Bank Summa, milik Keluarga William Soeryadjaya.

Bisnis.com, JAKARTA —  “Saya rasa Edward akan menjadi hero kalau saja perekonomian sedang bertumbuh baik. Tetapi sayang kondisi perekonomian tidak mendukung,” tutur William Soeryadjaya mengenai anak sulungnya, Edward Seky Soeryadjaya yang tengah dalam kesulitan akibat krisis keuangan Summa Group.

Klimaks tragedi bisnis itu terjadi pada 14 Desember 1992 ketika pemerintah akhirnya melikuidasi Bank Summa, lembaga keuangan milik keluarga William Soeryadjaya.

Konten Premium Terbaru