Saham Pratama Abadi Nusa Industri anjlok 29,78 persen, dari harga Rp2.720 ke Rp1.910 per saham. Sejumlah saham lainnya mengisi jajaran top loser pekan ini.
Berdasarkan data dari laman Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Sabtu (27/11/2021), saham First Media ini melesat 75,16 persen, dari harga Rp765 ke Rp1.340 per saham.
Berdasarkan data dari laman Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Sabtu (27/11/2021), Mirae Asset mencatatkan nilai transaksi sebesar Rp15 triliun dari volume perdagangan sebesar…
IHSG pada Jumat (26/11/2021) ditutup di zona merah, turun 137 poin atau 2,06 persen ke level 6.561, dari 6.720 pada pekan sebelumnya. IHSG turun 2,36 persen selama sepekan.
Sejumlah emiten, terutama perusahaan pelat merah berpeluang mendapatkan sentimen negatif dari putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait dengan UU Cipta Kerja.
Ancaman kesulitan membayar obligasi jatuh tempo membayangi perusahaan batu bara nasional, di tengah mengetatnya arus pinjaman perbankan ke sektor tersebut.
Saham-saham emiten berkapitalisasi pasar besar berguguran, seperti ASII yang melorot 4,82 persen, saham PGAS turun 3,99 persen, saham BUKA turun 6,45 persen.
Hingga siang ini telah dibukukan total transaksi sebesar Rp9,07 triliun, dengan aksi jual bersih atau net sell investor asing sebanyak Rp121,04 miliar.
Indeks Bisnis-27 yang merupakan hasil kerja sama harian Bisnis Indonesia dan Bursa tersebut terpantau melemah 0,44 persen atau 2,28 poin ke level 518,83 pada pukul 518,83.
Kinerja DCI yang luar biasa adalah contoh lain dari ramainya perdagangan saham teknologi Indonesia tahun ini. Adapun, sektor ini telah melonjak hampir empat kali lipat sejak…