Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Valbury Sekuritas Rekomendasikan 6 Saham Ini, Simak Penjelasan Teknikalnya!

Dalam pekan ini sentimen negatif diperkiran kembali mendominasi di tengah minimnya insentif positif ke pasar. IHSG diperlkan melanjutkan pelemahan meski pola gerak mixed dalam pekan ini.
Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis (22/6)./Antara-M Agung Rajasa
Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Kamis (22/6)./Antara-M Agung Rajasa

Bisnis.com, JAKARTA - Berikut ini market summary dan rekomendasi saham yang bisa dijadikan rujukan dalam perdagangan di bursa saham hari ini, Senin 14 Agustus 2017 dari Valbury Sekuritas.

Sentimen pasar dari luar negeri:
• Perkembangan geopolitik di Semenanjung Korea, Amerika Serikat (AS) dan Korea Selatan sepakat untuk saling menginformasikan satu sama lain sebelum mengambil langkah apapun terkait Korea Utara. Hal ini menunjukkan bahwa AS tidak akan menyerang Korea Utara sebelum menginformasikan perintah militer tersebut kepada Korea Selatan.

• Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak atau OPEC memperkirakan permintaan untuk minyak mentah akan lebih tinggi tahun 2018 dipicu kenaikan konsumsi global. OPEC mengatakan hal ini adalah tanda-tanda pasar minyak menguat yang mengindikasikan pemotongan produksi yang dipimpin oleh OPEC berhasil mengurangi kelebihan pasokan.
Sentimen pasar dari dalam negeri :

• Pemanggilan menteri-menteri oleh Presiden Jokowi ke Istana Negara menimbulkan pertanyaan, karena pertemuan ini tidak terjadwal. Hal ini dikaitkan sebagai sinyal kemungkinan adanya reshuffle yang akan di lakukan presiden Joko Widodo. Dalam reshuffle pelaku pasar lebih fokus pada team ekonomi, jika terjadi perubahan dapat memberikan dampak terhadap iklim pasar modal di Indonesia.

• Pemerintah tetap optimis terhadap target APBN-P untuk penerimaan pajak tahun ini bisa mencapai Rp 1.284 triliun. Keyakinan tersebut didasarkan pada pola penerimaan pajak selama ini yang selalu meningkat pada kuartal terakhir.
• Selain data diatas, pelaku pasar akan mencermati data ekonomi Indonesia yang rilis pekan ini, yakni data total Imports YoY dan total Exports YoY serta Trade Balance.

Prediksi IHSG :
• Dalam pekan ini sentimen negatif diperkiran kembali mendominasi di tengah minimnya insentif positif ke pasar. IHSG diperlkan melanjutkan pelemahan meski pola gerak mixed dalam pekan ini.

Perspektif tenikal
Support Level : 5744/5722/5688
Resistance Level : 5801/5835/5857
Major Trend : Up
Minor Trend : Up
Pattern : Down to up

Rekomendasi saham hari ini (perspektif tenikal) :

WSKT: Trading Buy
• Close 2340, TP 2430
• Boleh buy di level 2300-2340
• Resistance di 2430 & support di 2290
• Waspadai jika tembus di 2290
• Batasi resiko di 2270

KLBF: Trading Buy
• Close 1725, TP 1795
• Boleh buy di level 1695-1725
• Resistance di 1795 & support di 1695
• Waspadai jika tembus di 1695
• Batasi resiko di 1645

ICBP : Trading Buy
• Close 8350, TP 8550
• Boleh buy di level 8250-8350
• Resistance di 8550 & support di 8250
• Waspadai jika tembus di 8250
• Batasi resiko di 8200

INDF: Trading Buy
• Close 8250, TP 8375
• Boleh buy di level 8175-8250
• Resistance di 8375 & support di 8175
• Waspadai jika tembus di 8175
• Batasi resiko di 8125

BMRI: Trading Buy
• Close 13200, TP 13425
• Boleh buy di level 13125-13200
• Resistance di 13425 & support di 13125
• Waspadai jika tembus di 13125
• Batasi resiko di 13050

BSDE: Trading Buy
• Close 1770, TP 1820
• Boleh buy di level 1745-1770
• Resistance di 1820 & support di 1745
• Waspadai jika tembus di 1745
• Batasi resiko di 1735

Ket. TP : Target Price

WATCHING ON SCREEN;
PSAB, INAF. ADHI, ADRO, PTBA, AKRA

(Disclaimer ON)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Fajar Sidik
Editor : Fajar Sidik
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper